DJ POYZ Kesal, Banyak Akun Fake Memakai Foto Dirinya


pintuseleb - Dunia medsos di Indonesia begitu liar. Banyak akun memakai foto dari artis atau model terkenal. Gerah dengan akun fake yang memakai foto dirinya, DJ Poyz meminta akun fake untuk berhenti memakai foto dirinya secara sembarangan. 

DJ Poyz merupakan Disjoki perempuan yang memiliki semua hal yang dibutuhkan untuk sukses dalam dunia musik EDM. Berbakat seksi dan pekerja keras, itulah kesan yang bisa dilihat dari sosok pemilik nama lengkap DJ POYZ. 

Sebelum menjadi seorang entertainer, DJ POYZ sempat mendalami dunia olahraga. Putri POYZ diketahui menjadi atlet voli. Karier volley dari DJ Putri POYZ pun berjalan baik.

Namun, karena satu hal, Putri POYZ memilih untuk mulai menekuni dunia entertainer. DJ Putri POYZ pun mencoba dunia akting dan musik. Putri POYZ pun kian yakin menjadi seorang model.


Memiliki latar belakang sebagai seorang atlet, Putri POYZ memiliki badan ideal bagi seorang perempuan. Memiliki fisik yang ideal, karier model dari Putri POYZ pun berjalan baik. DJ Putri POYZ pun tetap menjalani dunia DJ dengan lancar. 

Menjalani karier yang beragam dalam dunia hiburan, DJ Putri POYZ dikenal selalu terbuka soal kehidupannya di media sosial. DJ POYZ kerap tampil seksi. 

Selama ini, DJ Poyz dikenal santai dan sellow dengan situasi dan masalah yang dihadapi. Namun, baru-baru ini DJ Poyz dibuat kesal dengan kelakukan akun fake. Banyak akun fake yang memakai foto dirinya. 

DJ Poyz pun meminta akun fake tadi untuk berhenti memakai muka dari dirinya. DJ Poyz tak ingin makin banyak akun fake yang memakai foto dirinya. 

 “ Stop deh ya cukup banyak temen aja yang fake , please jangan tambah tambahin fake account pake muka aku yg tambah banyak ” tulis  Putri POYZ dalam akun Instagram pribadinya. 

0 Response to "DJ POYZ Kesal, Banyak Akun Fake Memakai Foto Dirinya"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel